Pajak Pertambahan Nilai Kegiatan Membangun Sendiri (PPN Swakelola)


Yup. Kegiatan membangun sendiri memang terutang pajak pertambahan nilai yang disebut dengan “PPN Atas Kegiatan Membangun Sendiri” alias “PPN Swakelola”. Kegiatan membangun sendiri yang seperti apa? Apa kriterianya? Berapa tarifnya? Bagaimana cara menghitung dan melaporkannya? Dibahas di tulisan ini. Obyek PPN yang satu ini tergolong kurang populer, kurang dikenal. Mayoritas wajib pajak tahunya PPN atas … Continue reading Pajak Pertambahan Nilai Kegiatan Membangun Sendiri (PPN Swakelola)

Memahami Dan Menghindari Sanksi Administrasi Perpajakan


Setelah kita semua belajar tentang batas waktu penyetoran/pelaporan SPT dan belajar cara menghitung batas waktu pembetulan SPT sekarang saatnya mengetahui tentang denda dan bunga atas keterlambatan/kekurangan pajak yang kita setor. Definisi / Pengertian Sanksi administrasi adalah Pengenaan denda, bunga atau kenaikan atas ketidakpatuhan WP dalam menjalankan kewajiban administrasi perpajakan. Sanksi administrasi bukan sebagai penghukum namun … Continue reading Memahami Dan Menghindari Sanksi Administrasi Perpajakan

MEMAHAMI LEBIH DALAM PASAL 8 AYAT (2), (2a) DAN PASAL 9 AYAT (2a) UU KUP


Terdapat beberapa ketentuan dalam UU pajak yang menurut saya kurang tepat pelaksanaannya karena seolah membuat Wajib Pajak menjadi takut untuk berbuat yang benar. Beberapa  ketentuan itu ada di Pasal 8 ayat (2a) dan Pasal 9 ayat (2a) UU KUP  ( UU No.6 Tahun 1983 j.o UU No.16 Tahun 2009 ) mengenai sanksi administrasi bunga sebesar … Continue reading MEMAHAMI LEBIH DALAM PASAL 8 AYAT (2), (2a) DAN PASAL 9 AYAT (2a) UU KUP